Home > Education > Political Marketing > PKS Fokus Kampanye dari Pintu ke Pintu

PKS Fokus Kampanye dari Pintu ke Pintu

AKARTA–MI: Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memiliki strategi khusus dalam berkampanye, yakni mengerahkan kader-kader partai untuk mendatangi langsung rumah-rumah penduduk atau dari pintu ke pintu (door to door).

Ketua Badan Pemenangan Pemilu PKS Muhammad Razikun, di Jakarta, Kamis (10/7), mengatakan strategi tersebut lebih efektif daripada menggelar kampanye dengan arak-arakan atau pemasangan atribut dalam jumlah besar.

“Kita menghindari kampanye yang besar-besaran. Kita yakin dengan model langsung mendatangi rumah penduduk lebih efektif,” katanya di kantor KPU, setelah menghadiri pertemuan antara KPU dan parpol peserta pemilu.

Bagaimana model kampanye dari pintu ke pintu ala PKS itu, silakan klik Election Online

Source : Mediaindonesia.com

You may also like
Arie Sudjito: PKS Partai Dakwah yang Krisis Etika
Protes Putusan MK, Caleg Dinilai Takut Bersaing
PKS Dinilai Progresif dalam Melangkah
Parpol Baru tidak Miliki Format Kaderisasi yang Baik

Leave a Reply